Menu

Manfaat Pepaya Bikin Takjub, Tak Hanya Ampuh Atasi Hipertensi, Tapi...

27 Mei 2022 22:40 WIB
Manfaat Pepaya Bikin Takjub, Tak Hanya Ampuh Atasi Hipertensi, Tapi...

Buah Pepaya.(Unsplash/Edited by HerStory)

6. Mengobati kista

Menurut temuan dari University of Maryland Medical Center, pepaya dapat mengobati gangguan reproduksi pada wanita, terutama kista dan fibrosis sistik.

Nama yang terakhir disebut merupakan penyakit genetik kronis dan progresif yang menyebabkan tubuh memproduksi lendir abnormal tebal dan lengket. Pepaya juga sumber utama papain, enzim pencerna protein. Papain bisa bantu pasien fibrosis sistik yang alami masalah pencernaan.

Baca Juga: Gak Cuma Stunting yang Lagi Happening, Ini Tips Kehamilan Sehat Agar Ibu Hamil Gak Rentan Hipertensi, Simak Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan