Menu

10 Buah yang Aman untuk Dikonsumsi saat Diet Keto, Sehat dan Segar Banget!

06 Juni 2022 08:45 WIB
10 Buah yang Aman untuk Dikonsumsi saat Diet Keto, Sehat dan Segar Banget!

Ilustrasi buah-buahan. (Unsplash/Brenda Gondinez)

4. Lemon

Buah yang kaya akan vitamin C ini ternyata juga bisa jadi menu diet keto. Memiliki rasa yang segar dan asam, buah ini baik untuk kesehatan tubuh. Selain itu, buah ini juga mengandung zat besi yang bisa membantu produksi sel darah merah.

5. Mangga

Buah yang cukup terkenal ini memang sudah tak diragukan lagi akan manfaatnya untuk kesehatan. Buah ini diketahui mengandung sekitar 46 gram karbohidrat. Tapi, jangan terlalu banyak dikonsumsi ya. Terutama saat diet keto.

6. Stroberi

Buah yang berwarna merah ini bisa menjadi pilihan menu makanan saat diet keto. Sekitar ΒΌ cangkir stroberi hanya mengandung 2 gram karbohidrat. Nah, cukup aman kan jika buah ini dikonsumsi saat diet keto. Selain itu, antioksidan dan serat pada buah ini juga diperlukan tubuh untuk menjaga fungsinya.

Demikianlah 6 pilihan buah yang bisa menjadi menu untuk diet keto. Semoga bermanfaat. Dan semoga diet kamu berjalan dengan lancar ya.

Baca Juga: Wajib Waspada! 3 Buah Ini Bisa Jadi Racun Bagi Penderita Penyakit Lambung, Jangan Coba-coba Konsumsi Ya!

Baca Juga: Berat Badan Auto Anjlok! Ini 5 Buah Ajaib yang Cocok Disantap saat Diet dan Tinggi Serat, Mau Buktikan?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Suara.com

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Suara.com. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza

Artikel Pilihan