Menu

Jari Terasa Kaku saat Bangun Tidur? Hati-hati, 3 Penyakit Ini Bisa Jadi Penyebabnya!

15 Juni 2022 06:30 WIB
Jari Terasa Kaku saat Bangun Tidur? Hati-hati, 3 Penyakit Ini Bisa Jadi Penyebabnya!

Pijat tangan dan jari. (Pixabay/andreas160578)

Rheumatoid Arthritis

Rheumatoid arthritis merupakan peradangan jangka panjang pada sendi akibat sistem kekebalan tubuh yang secara keliru menyerang tubuh.

Kondisi tersebut dapat menyebabkan terjadinya peradangan di beberapa bagian tubuh, sehingga jari atau bagian tubuh lain bisa kaku selama berjam-jam ketika bangun tidur.

Tenosinovitis

Tenosinovitis adalah sebuah penyakit pada tendon berupa peradangan pada selubung yang melapisi tendon. Biasanya kondisi ini berdampak pada jari manis dan ibu jari. Namun, enggak menutup kemungkinan jari lainnya bisa mengalaminya.

Nah, itulah beberapa penyebab jari terasa kaku saat bangun tidur. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Mata Sembab Usai Bangun Tidur Bikin Gak Percaya Diri? Jangan Khawatir! Gini Lho Beauty Cara Mudah Atasinya

Baca Juga: Sering Diabaikan, Bangun Tidur Lebih Awal di Pagi Hari Ternyata Punya Banyak Manfaat Lho! Salah Satunya Bisa Hempas Stres

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Tasha Rainita