Menu

Segera Perhatikan Beauty! Kutil Kelamin pada Wanita Ternyata Bisa Sebabkan Kanker Serviks

17 Juni 2022 14:05 WIB
Segera Perhatikan Beauty! Kutil Kelamin pada Wanita Ternyata Bisa Sebabkan Kanker Serviks

Ilustrasi kanker serviks. (pinterest/freepik)

HerStory, Bandung —

Genital warts atau kutil kelamin seringkali dianggap sepele oleh sebagian orang karena tidak menimbulkan rasa sakit. Padahal, kutil kelamin ini bisa menyebabkan kaner mulut rahim atau kanker serviks lho. Yuk, simak penjelasannya berikut ini, dilansir dari berbagai sumber, Jumat (17/6/2022).

Mengapa Kutil Kelamin Bisa Sebabkan Kanker Serviks?

Kutil kelamin bisa sebabkan kanker serviks dikarenakan kutil kelamin timbul akibat infeksi human papilloma virus (HPV) yaitu jenis virus yang sama penyebab kanker serviks.

Meski begitu HPV yang kerap menyebabkan kutil kelamin adalah HPV tipe 6 dan tipe 11, yang berisiko rendah menyebabkan kanker serviks. Sedangkan kebanyakan kanker serviks disebabkan oleh HPV tipe 16, tipe 18, dan tipe 31.

Virus HPV penyebab kutil kelamin bisa masuk ke dalam leher rahim dan tetap bisa menyebabkan kanker serviks melalui hubungan seksual penetrasi dari penis ke vagina.

Bahkan pasangan juga bisa tertular kutil kelamin, akibat adanya gesekan pada kutil kelamin yang membuat virus bisa menyebar, apalagi jika kutil meradang dan mengeluarkan cairan atau darah.

Berikut adalah cara untuk mengenali kutil kelamin yang harus kamu ketahui, diantaranya:

Baca Juga: Jadi Penyebab Kematian Tertinggi di Indonesia, MSD Gandeng Kemenkes Berikan Edukasi untuk Cegah Kanker Serviks dengan Imunisasi HPV

Baca Juga: 5 Tanda Kalau Kamu Alami Kanker Serviks, Salah Satunya Keputihan dengan Bau Tak Sedap!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan