Menu

Segera Perhatikan Beauty! Kutil Kelamin pada Wanita Ternyata Bisa Sebabkan Kanker Serviks

17 Juni 2022 14:05 WIB
Segera Perhatikan Beauty! Kutil Kelamin pada Wanita Ternyata Bisa Sebabkan Kanker Serviks

Ilustrasi kanker serviks. (pinterest/freepik)

- Ada benjolan halus atau kasar berwarna kulit

- Berwarna merah mudah, maupun keabuan

- Ada juga yang bentuknya seperti kembang kol, yang semakin lama semakin banyak dan membesar dalam hitungan minggu hingga bulanan.

Sama seperti kanker serviks, kutil kelamin juga bisa dicegah dengan mendapatkan vaksin HPV, tapi pada seseorang yang sudah terinfeksi, gejala kutil kelamin perlu ditangani atau disembuhkan lebih dulu.

Baca Juga: Peduli Deteksi Dini Kanker Serviks, Indofood Gelar IVA Test Bersama Kemnaker untuk Para Karyawan Perempuan

Baca Juga: Mengenal Pemeriksaan Pap Smear untuk Deteksi Dini Kanker Serviks

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan