Menu

Kulit Mulus Bukan Lagi Mimpi! Cukup dengan Pisang, Jerawat dan Kulit Kusam Langsung Terhempas! Kok Bisa?!

21 Juni 2022 08:30 WIB
Kulit Mulus Bukan Lagi Mimpi! Cukup dengan Pisang, Jerawat dan Kulit Kusam Langsung Terhempas! Kok Bisa?!

ilustrasi es krim pisang (Instagram/@alzalbs)

HerStory, Jakarta —

Siapa sih yang gak suka pisang? Buah ini memiliki banyak sekali kandungan protein yang berguna untuk kesehatan kulit dan tubuh.

Teksturnya yang lembut membuat pisang sering menjadi alternatif pengganti karbohidrat. Namun, tak hanya dimakan, rupanya pisang dapat dijadikan sebagai masker wajah untuk membuat kulit cerah berseri.

Penasaran manfaat dan cara membuat pisang menjadi masker? Simak yuk 3 ulasan berikut ini diseperti dilansir dari Healthline.

1. Masker pisang untuk kulit berminyak 

Untuk kulit berminyak, cukup campurkan masker pisang dengan jus lemon dan madu. Pisang merupakan eksfoliator yang baik sehingga dapat mengontrol produksi minyak berlebih pada kulit.

Ikuti langkah-langkah ini untuk membuat masker pisang. Caranya hancurkan pisang yang sudah masak, lalu campurkan satu sendok makan madu.

Setelah itu, campurkan juga satu sendok teh jus lemon. Aduk campuran tersebut hingga rata, aplikasikan ke wajah. Tunggu hingga mengering, kemudian bilas menggunakan air dingin.

Baca Juga: Gak Usah Bingung Hempas Kotoran di Wajah, Ini Lho 5 Langkah yang Harus Beauty Lakukan, Auto Bersih Sampai Pori-pori

Baca Juga: Belotero Revive, Solusi Perawatan Wajah yang Bikin Glowing Tanpa Ribet, Ini Alasannya Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di GenPI

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan GenPI. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza