Menu

Moms Jangan Sampai Salah Ya! Ini 4 Tipe Orangtua yang Bisa Jerumuskan Anak Jadi Pengguna Narkoba, Catat!

22 Juni 2022 12:30 WIB
Moms Jangan Sampai Salah Ya! Ini 4 Tipe Orangtua yang Bisa Jerumuskan Anak Jadi Pengguna Narkoba, Catat!

Cara mendidik anak laki-laki

Tipe orangtua super sibuk

Tipe ketiga adalah orangtua yang sibuk dan tak memberi perhatian secara intensif kepada anak-anaknya. Mereka hanya berfokus pada ekonomi. Kasih sayang hanya dimaknai sebagai pemberian nafkah dan uang jajan. 

Tak sedikit orangtua di Indonesia yang berfikiran seperti ini. Karena memang budaya sebagian masyarakat menganggap bahwa kasih sayang utama adalah dengan nafkah sebanyak-banyaknya. 

Padahal bagi anak yang menyalahgunakan narkoba, perhatian orangtua meskipun kecil sangat berarti dan bermakna.

Tipe orangtua permisif

Tipe terakhir adalah orangtua yang menerapkan metode permisif dalam pembinaan anak-anaknya. Cara ini merupakan kebalikan dari metode otoriter. 

Orangtua tipe permisif memberikan kebebasan sebebas-bebasnya kepada anak tanpa ada rambu ataupun penjelasan. Sikap seperti ini akan menyebabkan si anak menyepelekan segala sesuatu, termasuk bahaya menggunakan narkoba

Tipe-tipe di atas harus menjadi perhatian bagi para orangtua yang tak ingin anaknya terjebak dengan persoalan narkoba. Hal ini berlaku juga bagi mereka yang ingin menikah 

Bagi orangtua korban penyalahgunaan narkoba, harus sadar bahwa meskipun saat ini mereka telah menjadi korban narkoba, tetaplah memberikan support sebesar-besarnya pada anak.

Sebab, ketika anak mendapat cemooh karena dahulu pernah menggunakan narkoba, orangtua lah yang menjadi tempat terakhir untuk bertahan.

Baca Juga: Keciduk Pakai Narkoba Bareng Sosok NN, Ibra Azhari Ngaku Gak Lagi Dapat Nafkah Batin dari Istri: Sudah Dua Tahun…

Baca Juga: Bisa Bentuk Karakter Anak, Ini 4 Pola Asuh yang Penting Dikuasai Orangtua, Moms Mau Coba Terapkan?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Lihat Sumber Artikel di Akurat

Konten Sindikasi: Artikel ini merupakan kerja sama HerStory dengan Akurat. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi artikel yang tayang di website ini menjadi tanggung jawab HerStory.

Oleh: Azka Elfriza