Potret lawas Caren Delano dan Syahrini (Instagram/carendelano)
Dalam kesempatan itu, Caren pun mengungkap perangai asli Syahrini. Ia juga mengungkap alasan yang sudah tak lagi menjadi fashion stylist pelantunĀ SesuatuĀ itu.
"Aslinya Syahrini mah baik-baik aja. Emang 4 tahun (bekerja), tapi kita sama-sama sibuk dan ya memang selesai tugas dinasnya aja sebagai stylist-nya Syahrini," ujar Caren dikutip dari YouTube Trans7 Offical yang tayang 2020 lalu.
"Emang kontraknya udah enggak diperpanjang, kenapa berantem?" tanya Raffi Ahmad.
Caren lantas membantah bila dirinya bertengkar dengan Syahrini.
"Enggak lah, itu kata-katanya netizen aja. Netizen yang menganggap kita berantem," jawab Caren.
"Tapi, katanya kalian udah enggak follow-follow-an?" cecar Raffi Ahmad.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.