Menu

Moms, Ini yang Harus Dilakukan Jika Anak Keracunan Makanan!

14 September 2020 10:20 WIB
Moms, Ini yang Harus Dilakukan Jika Anak Keracunan Makanan!

Ilustrasi seorang anak sakit perut. (Newhealthadvisor/Edited by HerStory)

3. Berikan makanan dengan porsi kecil

Selain memerlukan asupan air, saat si kecil keracunan makanan, asupan makanan juga penting, lho, Moms! Makanan akan memberikan tenaga untuk anak. Lebih disarankan untuk memberikannya dalam porsi kecil aja, ya karena saat diare dan muntah-muntah nafsu makan anak akan semakin berkurang. Ingat juga, jangan berikan makanan yang pedas, berlemak, asam dan minuman bersoda.

4.Perhatikan warna muntah dan feses anak

Disaat si kecil diare dan muntah-muntah, penting untuk Moms memperhatikan warnanya. Jika warna muntahan berwarna hijau, berdarah, nanah, dan berlendir segera bawa si kecil ke dokter!

5. Segera bawa ke dokter jika tidak semakin membaik

Jika anak tidak membaik setelah 12 jam, segera bawa ke dokter. Biasanya dokter akan memberikan antibiotik yang dapat melawan bakteri akibat keracunan.

Moms, penting untuk jaga kesehatan si kecil, ya! Berikan asupan makanan yang sehat dan tentunya bersih untuk menghindari keracunan makanan. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Akhirnya Ungkap Wajah Gemas Anak ke Media Sosial, Jennifer Coppen: Tolong Baik Sama Aku Ya...

Baca Juga: Kualitas Gak Ada Lawan! Ini Reebok Luncurkan Desain Menggoda Kolaborasi dengan My Little Pony, Anak-anak Pasti Senang Banget Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: