Menu

Mata Kedutan Jadi Tanda Seseorang Terinfeksi Covid-19 Omicron BA.4 dan BA.5, Kok Bisa?

04 Juli 2022 16:00 WIB
Mata Kedutan Jadi Tanda Seseorang Terinfeksi Covid-19 Omicron BA.4 dan BA.5, Kok Bisa?

Ilustrasi kesehatan mata. (Freepik/Edited by HerStory)

Selain itu, mata yang berkedut juga dikaitkan dengan kecemasan dan peningkatan waktu layar. Stres atauu kecemaasan selama pandemi bisa membuat mata berkedut.

Kelelahan akibat peningkatan waktu layar dan konsumsi media, yang juga diamati selama pandemi bisa menyebabkan getaran pada mata.

Dalam sebuah laporan, sekitar 80 persen individu yang disurvei meengalami gejala Covid-19, seperti sakit kepala atau mata berkedut.

Nah, itulah alasan mengapa seseorang yang terinfeksi Covid-19 bisa mengalami gejala mata berkedut. Waspada, ya!

Baca Juga: Gawat Sudah Masuk Indonesia! Kenali Gejala-gejala COVID-19 Varian 'Eris' yang Perlu Kamu Tahu, Tolong Jangan Diabaikan

Baca Juga: Covid-19 Kembali Jadi Ancaman Kesehatan di Dunia, Ahli Khawatirkan Muncul Varian Baru, Tetap Waspada Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan