Menu

Sering Canggung Saat Bertemu Orang Baru? Lakukan 7 Hal Ini untuk Mengatasinya!

22 November 2020 21:45 WIB
Sering Canggung Saat Bertemu Orang Baru? Lakukan 7 Hal Ini untuk Mengatasinya!

Relationship (Unsplash/Priscilla Du Preez)

HerStory, Jakarta —

Ketika sedang berada di tempat umum, pastinya sering bertemu dengan orang asing kan, Beauty? Keadaan itu tentunya kadang membuat kita jadi canggung untuk memulai percakapan.

Rasa takut muncul ketika ingin memulai percakapan, takut dianggap sok akrab hingga orang yang enggak sopan. Jika kamu ingin terhindar dari rasa canggung itu, coba yuk ikut beberapa tips berikut ini yang akan memudahkan kamu untuk memulai percakapan yang baik:

1. Diskusi Tentang Lingkungan Sekitar

Ini adalah salah satu teknik yang berguna di berbagai situasi. Cukup gunakan indera pengelihatan untuk mengamati lingkungan tempatmu berada dan beberapa petunjuk visual dasar tentang orang tersebut sebelum memulai percakapan.

Ambil isyarat dari tempatmu berada atau sesuatu yang mungkin dipegang orang itu, seperti buku atau merek kopi tertentu. Gunakan itu sebagai topik untuk memulai percakapan.

Misalnya: “Hei! Itu buku yang bagus, Sudahkah kamu membaca XYZ oleh penulis yang sama?" atau "Saya suka kentang goreng yang mereka sajikan di restoran ini. Mereka yang terbaik!"

Baca Juga: Jangan Asal Beauty! Meski Kulit Wajah Normal, Ini 5 Tips dan Trik untuk Jaga Keseimbangan Alaminya! Gak Banyak yang Tahu Lho...

Baca Juga: 5 Tips Atasi Nada Dering iPhone yang Gak Bunyi, Jangan Panik Beauty! Begini Langkahnya

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Nada Saffana