Menu

Selain Beras Merah, Ini 3 Sumber Karbohidrat Pengganti Nasi yang Aman untuk Diabetesi, Catat!

18 Juli 2022 10:10 WIB
Selain Beras Merah, Ini 3 Sumber Karbohidrat Pengganti Nasi yang Aman untuk Diabetesi, Catat!

Ilustrasi seorang wanita memeriksakan kadar gula darahnya. (Pinterest/LIVESTRONG.COM)

Jagung rebus

Jagung termasuk sumber karbohidrat yang bisa menggantikan nasi putih. Indeks glikemik jagung sekitar 48 dan memiliki kanduungan serat yang lebih tinggi daripada nasi putih dan kentang.

Jagung bisa menjadi pilihan yang tepat sebagai alternatif pengganti nasi, di mana keunggulan jagung yaitu harganya murah dan mudah didapat.

Ubi jalar rebus

Ubi jalar rebus juga bisa menjadi sumber karbohidrat pengganti nasi, tapi perlu diingat kalau harus diolah dengan cara direbus, enggak digoreng.

Ubi jalar memiliki indeks glikemik rendah, yaitu 70. Itu berarti lebih rendah dibandingkan nasi putih dan kentang. Kandungan seratnya juga lebih tinggi, sehingga baik untuk mengontrol kadar gula darah.

Nah, itulah beberapa alternatif karbohidrat pengganti nasi putih. Mau coba?

Baca Juga: Penderita Diabetes Bahagia, Ini Rekomendasi Es Krim yang Bisa Disantap Tanpa Takut Gula Darah Naik, Rendah Karbohidrat Juga Lho!

Baca Juga: Diabetes Minggat, Ternyata Jahe Bisa Jadi Obat Mujarab Hempas Penyakit Kronis! Gimana Sih Cara Konsumsinya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: