Menu

Ngeri, Cacar Monyet Tembus 12 Ribu di Dunia, WHO Beberkan 3 Kelompok Orang Paling Berisko, Intip Yuk Moms!

18 Juli 2022 12:46 WIB
Ngeri, Cacar Monyet Tembus 12 Ribu di Dunia, WHO Beberkan 3 Kelompok Orang Paling Berisko, Intip Yuk Moms!

Ilustrasi Cacar Monyet. (iStockPhoto/Edited by HerStory)

Namun, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyebut ada tiga kelompok orang yang paling rentan tertular penyakit ini. Kelompok orang yang disebut, antara lain:

  • Anak-anak
  • Ibu hamil
  • Kelompok dengan gangguan kekebalan (immunicompromised)

Meski bukan terfmasuk dalam kondisi darurat kesehatan masyarakat, WHO tetap meminta tiap negara agar tetap menerapkan kewaspadaan tinggi. Jadi, Moms tetap harus waspada ya, meski hingga saat ini kasus cacar monyet tak ada di Indonesia.

Baca Juga: Bersumber dari Binatang, Ini Cara Penularan Cacar Monyet yang Harus Beauty Waspadai!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan