Ria Ricis hamil. (Instagram/@riaricis1795)
Jika plasenta menutupi pembukaan serviks, hal itu dapat menghambat bayi untuk keluar. Hal ini juga membuat dokter mengambil keputusan untuk melakukan operasi sesar.
Jika tali pusar keluar dari leher rahim biasanya dokter akan langsung menyarankan proses sesar. Bayi juga bisa terikat dan tercekik oleh tali pusar.
Ketika si ibu mengalami masalah kesehatan, biasanya dokter akan terpaksa harus melakukan operasi sesar demi keselamatannya dan bayi.
Masalah kesehatan di sini yaitu kondisi yang cukup parah seperti adanya gangguan jantung atau otak. Proses sesar juga disarankan kepada orang-orang yang memiliki infeksi herpes genital.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.