Menu

4 Tanda Kanker Endometrium yang Sering Diabaikan Wanita, Salah Satunya Nyeri saat Bercinta!

08 Agustus 2022 15:45 WIB
4 Tanda Kanker Endometrium yang Sering Diabaikan Wanita, Salah Satunya Nyeri saat Bercinta!

Ilustrasi kanker serviks (Freepik/Edited By HerStory)

3. Merasa kembung terus-menerus

Kanker rahim terkadang dapat menyebabkan kenaikan berat badan yang tidak dapat dijelaskan. Bisa juga terasa kembung atau kenyang yang tidak biasa.

"Jika Anda makan beberapa suap dan merasa terlalu kenyang untuk terus makan, itu tidak normal," kata Teplinsky.

4. Masalah pencernaan dapat mengindikasikan kanker stadium lanjut

Salah satu faktor yang membuat kanker endometrium dan kanker reproduksi lainnya sulit dideteksi adalah terkadang disalahartikan sebagai masalah pencernaan, termasuk refluks asam atau sindrom iritasi usus besar (IBS).

"Gejala seperti mual, muntah, dan gangguan pencernaan lainnya mudah disalahartikan," ungkap Teplinsky.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Cherryn Lagustya

Artikel Pilihan