Menu

Yakin Masih Mau Bertahan? 5 Alasan Seseorang Selingkuh dari Pandangan Psikologi

10 Agustus 2022 23:05 WIB
Yakin Masih Mau Bertahan? 5 Alasan Seseorang Selingkuh dari Pandangan Psikologi

Ilustrasi selingkuhan

4. Tak ada komitmen

Komitmen hanya dimiliki oleh orang yang telah yakin dan percaya bahwa hubungan antara mereka dan pasangan bisa diteruskan hingga jenjang yang lebih serius. Jika komitmen tersebut belum ada, sebaiknya dikomunikasikan dengan pasangan agar ekspektasi kedepannya bisa diimbangi dengan keadaan. Tak adanya komitmen bisa membuat salah satu pihak merasa tersakiti.

5. Hubungan terlalu membosankan

Siapa bilang hubungan yang baik-baik saja tanpa masalah akan bisa diteruskan jangka panjang? Bagi sebagian orang, tanpa adanya masalah hubungan terasa sangat membosankan. Perdebatan kecil justru menjadi mempererat hubungan antara pasangan asal bisa diselesaikan dengan baik juga.

Itu dia beberapa alasan mengapa seseorang selingkuh. Apakah kamu setuju, Beauty?

Baca Juga: Gak Disangka! Tak Melulu Soal Seksual, Ini 7 Jenis Perselingkuhan yang Kerap Dilakukan Pasangan, Moms Wajib Waspada!

Baca Juga: Alamak! Nikah Modal Orangtua, Suami Suvia Gassanie Tega KDRT dan Selingkuh: Dasar Mokondo!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan