Menu

5 Tantangan yang Sering Dihadapi Ibu Tunggal dan Cara Mengatasinya, Apa Saja Itu?

06 Oktober 2020 15:40 WIB
5 Tantangan yang Sering Dihadapi Ibu Tunggal dan Cara Mengatasinya, Apa Saja Itu?

Ilustrasi ibu memeluk putrinya (yeni.mobi/Edited by HerStory)

 

Meski keluarga dan teman-teman dejat tinggal sangat jauh, kamu juga bisa mencari dukungan mereka lewat memanfaatkan alat komunikasi yang ada. Tetap terhubung dan menjaga silaturahmi bisa menjadi kekuatan bagi dirimu sebagai ibu tunggal.

Merasa enggak yakin bisa mencukupi kebutuhan keluarga

Banyak seorang ibu tunggal yang juga berperan sebagai kepala keluarga. Hal ini sangat sulit, terutama kalau sebelumnya seorang ibu rumah tangga kemudian beralih menjadi ibu yang bekerja.

Tentu ada perasaan di mana kamu takut enggak bisa mencukupi kebutuhan keluarga, takut enggak bisa mendapat pekerjaan yang layak, takut nantinya mengecewakan anak-anak. 

Moms, hilangkan rasa takut dan sedih itu. Bangkit kembali dan tunjukkan kepada buah hati kalau kamu mampu menjadi sosok ibu sekaligus ayah bagi mereka. 

Merasa enggak yakin bisa melakukan semua sendiri

Moms, saat kamu enggak yakin bisa melakukan semua tanggung jawab sendiri, enggak ada salahnya untuk meminta bantuan kok. Misal, saat kamu bekerja dan khawatir dengan buah hati sendirian di rumah, kamu bisa menitipkan mereka ke rumah orang tua, kerabat, atau bahkan tetangga.

Baca Juga: Bikin Hari Ibu Makin Penuh Makna, Parenting Bash 2023 Hadir untuk Rayakan Proses Para Moms Jadi Ibu Hebat

Baca Juga: Dokter Denta Ungkap Peran Besar Warna dalam Stimulasi Anak, Bisa Memudahkan Si Kecil Menangkap Informasi Lho Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: