Ilustrasi Cacar Monyet. (iStockPhoto/Edited by HerStory)
Belum lama ini, Juru Bicara Kementerian Kesehatan Mohammad Syahril mengumumkan adanya kasus terkonfirmasi cacar monyet di Indonesia yaitu seorang laki-laki berumur 27 tahun yang berasal dari DKI Jakarta.
Sebelumnya, Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah menetapkan cacar monyet sebagai kondisi kesehatan darurat global dan meminta setiap negara untuk waspada terhadap penyakit ini.
Cacar monyet biasanya ditandai dengan munculnya ruam dan lasi seperti cacar air. Selain itu, apa lagi ya Moms gejala cacar monyet? Cari tahu yuk!
Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) mencantumkan gejala cacar monyet seperti:
Menurut Schaffner, meskipun antara satu orang dan lainnya dapat mengalami cacar monyet secara berbeda, gejala seperti flu akan hilang dalam beberapa hari.
Setelahnya, mereka mungkin mulai melihat ruam atau lesi bermunculan. CDC menyatakan beberapa orang mungkin mendapatkan ruam atau lesi terlebih dahulu, diikuti oleh gejala lain sementara orang lainnya mungkin hanya mengalami ruam.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.