Menu

Sering Diminum, 2 Minuman Ini Sangat Membahayakan Kesehatan Jantung Moms, Begini Penjelasannya

24 Agustus 2022 14:54 WIB
Sering Diminum, 2 Minuman Ini Sangat Membahayakan Kesehatan Jantung Moms, Begini Penjelasannya

Ilustrasi minuman soda diet (Shutterstock/Edited By HerStory)

HerStory, Jakarta —

Makanan atau minuman apapun yang kita konsumsi bisa berdampak pada kesehatan tubuh kita Moms. Apalagi bagi kamu yang mengidap penyakit jantung, tentu sangat memperhatikan minuman yang harus dihindari agar tidak semakin parah,

Minuman seperti, soda dan soft drink sebaiknya dihindari mereka yang mengidap penyakit jantung. Pasalnya jenis minuman ini diketahui memiliki tinggi gula sehingga dikhawatirkan membuat asupan kalori per hari jadi berlebihan.

Padahal, pengidap penyakit kardiovaskular perlu membatasi asupan kalori agar berat badan selalu terkendali. Jika asupan kalori berlebihan ditambah dengan kurangnya aktivitas fisik, berat badan akan bertambah.

Kondisi ini bisa memperburuk kondisi jantung, Moms.

Meskipun soda ataupun soft drink tak mengandung banyak nutrisi. akan lebih baik, kamu mengutamakan minum air putih dan menambahkan jus buah atau infused water sebagai variasi.

Menentukan makanan yang aman untuk penyakit jantung mungkin tidak mudah bagi kamu. Namun, jangan khawatir Moms. Konsultasilah kepada dokter atau ahli gizi yang menangani kondisimu saat ini. 

Baca Juga: Heartology Lakukan Edukasi Masif Soal Jantung Lewat Gelaran Musik, Konser Satu Detak Berlangsung dengan Meriah!

Baca Juga: Rumah Sakit Khusus Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah Heartology Cardiovascular Hospital Resmi Dibuka

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan