Menu

Waspada, Hal Ini Bisa Membuat Moms Menjadi Stres dalam Kehidupan Rumah Tangga! Yuk, Antisipasi dari Sekarang!

08 Oktober 2020 13:30 WIB
Waspada, Hal Ini Bisa Membuat Moms Menjadi Stres dalam Kehidupan Rumah Tangga! Yuk, Antisipasi dari Sekarang!

Pertengkaran suami istri. (Pinterest/Edited By HerStory)

Setiap adanya perbedaan pandangan, suami istri perlu membicarakannya dengan baik. Salah satunya jika Moms memiliki pandangan yang berbeda terhadap suami dalam hal mendidik anak. Jika tidak didiskusikan dengan baik, permasalahan ini hanya akan membuat Moms menjadi stres dan hubungan rumah tangga menjadi buruk. Bicarakanlah bersama dan temukan titik terang bagaimana cara tepat mendidik anak.

4. Masalah kesehatan

Kesehatan juga penting agar Moms enggak merasa stres. Jangan hanya mementingkan masalah kesehatan sendiri, Moms juga harus mengetahui kondisi kesehatan tiap anggota keluarga. Lakukan medical check up secara rutin untuk mengetahui kondisi kesehatan masing-masing anggota keluarga. Cara ini juga dapat berperan untuk menghindari Moms yang merasa stres.

5. Komunikasi yang buruk

Perlu diketahui bahwa komunikasi menjadi faktor terpenting dalam hubungan rumah tangga. Namun, jika komunikasi Moms dan suami buruk, inilah yang dapat memicu stres. Moms dan suami harus dapat menyampaikan pendapatnya dengan baik agar dapat percaya satu sama lain.

Itu dia Moms hal yang perlu diketahui apa saja yang dapat memicu stres. Jangan sampai terjadi pada Moms, ya!

Baca Juga: Meisya Siregar Bongkar Rahasia Rumah Tangga, Akui Sudah Lunas KPR di Umur 45 Tahun: Jangan Memaksa Diri Ya!

Baca Juga: Waspada Bisa Jadi Awal Mula Rumah Tangga Retak, Ini 4 Tanda Suami Hilang Gairah Seksual pada Istri, Gawat Banget!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: