Menu

Untuk Ibu Tunggal, Ini yang Harus Dilakukan Agar Anak Gak Terjebak dalam Pergaulan Bebas!

08 Oktober 2020 17:10 WIB
Untuk Ibu Tunggal, Ini yang Harus Dilakukan Agar Anak Gak Terjebak dalam Pergaulan Bebas!

Potret ibu dan anak. (Unsplash/Jonatas Domingos)

Jika, ibu tunggal sudah memaksimalkan peran mereka dengan baik, maka anak secara otomatis akan tumbuh menjadi pribadi yang lebih mandiri, tangguh, dan juga bertanggungjawab. Anak dari ibu tunggal yang bercerai tentu mendapatkan gambaran butuk mengenai hubungan pria dan wanita.

Ini yang terkadang menjadi alasan kenapa mereka menjadi takut untuk memiliki komitmen dengan orang lain karena takut merasakan kegagalan yang sama dengan orang tua mereka. Oleh karena itu, mereka juga akan lebih berhati-hati dalam menjalin hubungan.

Untuk mengurangi rasa khawatir Moms terhadap pergaulan bebas yang bisa mengancam anak kita, maka Moms bisa meminta bantuan kepada keluarga besar seperti kakek, nenek, kaka atau saudara yang bisa dipercaya. Jika anak bisa dekat dengan kerabatnya maka kemungkinan untuk terjebak dalam pergaulan bebas menjadi lebih kecil.

Baca Juga: Akhirnya Ungkap Wajah Gemas Anak ke Media Sosial, Jennifer Coppen: Tolong Baik Sama Aku Ya...

Baca Juga: Kualitas Gak Ada Lawan! Ini Reebok Luncurkan Desain Menggoda Kolaborasi dengan My Little Pony, Anak-anak Pasti Senang Banget Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: