Menu

Emang Benar Orang yang Lahir Sebelum Tahun 1980 Kebal Cacar Monyet? Ini Kata Ahli...

29 Agustus 2022 10:00 WIB
Emang Benar Orang yang Lahir Sebelum Tahun 1980 Kebal Cacar Monyet? Ini Kata Ahli...

Ilustrasi Cacar Monyet. (iStockPhoto/Edited by HerStory)

Sekadar informasi, saat ini vaksin cacar digunakan sejumlah negara untuk mencegah penularan cacar monyet. Lantas, apa bedanya dengan vaksin Covid-19?

Bedanya, vaksinasi Covid-19 hanya berlaku selama enam bulan, sedangkan vaksinasi cacar berlaku untuk seumur hidup. 

Nah, itulah penjelas soal risiko orang yang lahir sebelum tahun 1980 dengan infeksi cacar monyet. Terus berhati-hati dan selalu jaga kesehatan, ya!

Baca Juga: Jangan Abai! Ini 4 Cara Mudah Terhindar dari Mpox atau Penyakit Cacar Monyet, Catat Ya Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan