Menu

Ahli Temukan Efek Samping Pil KB pada Perilaku Wanita, Catat Moms!

29 Agustus 2022 15:05 WIB
Ahli Temukan Efek Samping Pil KB pada Perilaku Wanita, Catat Moms!

Hubungan Pil KB dengan Penambahan Berat Badan (Freepik/Edited by HerStory)

Menurut Lindsie Arthur-Hulme, seorang kandidat PhD, kontrasepsi hormonal bisa mempengaruhi 3 hormon yang berkaitan dengan perilaku kompetitif, antara lain testosteron, progesteron dan estradiol yang sejenis dengan estrogen.

Arthur dan timnya telah meninjau banyak bukti tentang pil KB dan pengaruhnya pada wanita. Satu studi menunjukkan wanita yang menggunakan alat kontrasepsi mungkin memiliki motivasi dan tingkat ketekunan yang lebih rendah.

Namun, timnya tidak menemukan bukti kuat bahwa pil KB mempengaruhi cara pria memiliki wanita untuk dikencani, seperti yang diduga sebelumnya.

Baca Juga: Mitos atau Fakta Pil KB Bisa Sembuhkan Jerawat, Ternyata oh Ternyata....

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan