Ilustrasi kesehatan reproduksi wanita. (pinterest/freepik)
Usia yang lebih tua juga menjadi penyebab paling umum berubahnya warna organ. Faktor ini memengaruhi bentuk hingga warnanya terlihat lebih hitam.
Ketika vulva menjadi gelap seiring bertambahnya usia, hal ini ikut menyebabkan kulit anu menjadi lebih gelap, bahkan terlihat bercak-bercak hitam pada area sekitarnya.
Sama halnya pada masa puber serta mengalami kehamilan, perubahan hormon juga bisa menjadi penyebab area anu yang hitam.
Perubahan kadar estrogen dapat memengaruhi produksi melanin sehingga mengakibatkan area labia (bibir area sensitif) serta puting susu menjadi lebih gelap. Umumnya, perubahan ini hanya bersifat sementara karena perubahan hormonal yang normal.
Itulah beberapa penyebab mengepa miss V hitam. Semoga artikel ini menjawab keresahan para ibu di luar sana. Jangan segan juga untuk konsultasi dengan dokkter bagaimana cara membersihkan area Miss V ya Moms.
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.