ilustrasi covid-19 (Pexels/Edward Jenner)
Sebuah penelitian yang diterbitkan dalam Canadian Journal of Ophthalmology juga mengidentifikasi konjungtivitis atau mata merah muda sebagai gejala Covid-19.
Konjungtivitis mengacu pada peradangan konjungtiva, yang merupakan selaput tipis yang melapisi bagian dalam kelopak mata.
Penelitian ini memeriksa seorang wanita berusia 29 tahun yang datang ke rumah sakit setempat pada Maret 2020. Wanita itu memiliki gejala pernapasan terkait Covid-19 yang minimal tetapi menderita kasus konjungtivitis yang parah.
Menurut penelitian BMJ, konjungtivitis tak mencapai signifikansi seperti sakit mata. Lebih lanjut, mereka menambahkan bahwa "istilah 'konjungtivitis' terlalu luas dan harus digunakan dengan hati-hati."
Nah Beauty, selain mata, berikut adalah berbagai tanda atau gejala lain dari Covid-19 yang memengaruhi fungsi tubuh:
Semoga selalu sehat selalu, ya Beauty!
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.