Menu

Lebih Berbahaya dari Covid-19? Simak 4 Fakta Flu Tomat si Penyakit Baru’ yang Bikin Geger Dunia

05 September 2022 13:00 WIB
Lebih Berbahaya dari Covid-19? Simak 4 Fakta Flu Tomat si Penyakit Baru’ yang Bikin Geger Dunia

Ilustrasi ruam, flu tomat. (Elements Envato/Suara.com)

3. Gejala

Anak-anak yang terinfeksi penyakit ini mengalami gejala seperti suhu tinggi, nyeri sendi yang hebat dan ruam. Mereka juga mengalami seperti erupsi merah, lepuh yang menyakitkan berukuran tomat.

4. Penularan

Penularan flu tomat sangat cepat, khususnya pada anak-anak. Penyakit ini dapat menyebar melalui cairan dan kotoran. Oleh karena itu, sebaiknya anak dengan gejala flu tomat melakukan isolasi selama lima hari untuk mencegah terjadinya penularan.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan