Menu

Bukan Masalah Seks, Ini 3 Alasan Wanita Selingkuhi Pasangannya...

05 September 2022 19:00 WIB
Bukan Masalah Seks, Ini 3 Alasan Wanita Selingkuhi Pasangannya...

Ilustrasi istri sedang selingkuh. (Freepik/Wavebreakmedia_micro)

Merasa kesepian

Seorang wanita yang selingkuh mungkin memiliki pasangan yang bekerja enggak mengenal waktu dan meninggalkan keluarga sepanjaang hari.

Hal itu bisa memicu seseorang untuk berselingkuh karena perasaan terisolasi dan perasaan kesepian. Mereka akan mencari pasangan di luar hubungan mereka.

Pasangan gak memenuhi ekspektasi

Beberapa wanita menjalin hubungan dengan gambaran ideal tentang bagaimana pasangan mereka harus berperilaku, misalnya bersikap dewasa, profesional, dan lainnya.

Ketika pasangan gagal memenuhi ekspektasinya, itu bisa menciptakan perpecahan dalam hubungan yang memberikan dorongan untuk berselingkuh.

Nah, itulah beberapa hal yang menjadi alasan mengapa wanita selingkuh. 

Baca Juga: Geger! Ini Fakta-fakta Gelap Perselingkuhan Suami Selebgram Arie Riyanthie, Kamu Sudah Tahu Belum?

Baca Juga: Mahalini Laporkan Penyebar Hoax Perselingkuhan ke Polisi, Istri Rizky Febian Sudah Gerah: Ada Saksinya!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan