Ilustrasi kulit wajah yang berjerawat. (Getty Images/Edited by Herstory)
Beberapa tren kecantikan yang viral di media sosial menggunakan cleansing balm untuk mengangkat komedo. Cara itu dilakukan selama 15 menit hingga semua kotoran terangkat. Padahal cleansing balm digunakan untuk membersihkan wajah dan dilakukan selama 30 detik. Jadi, cleansing balm bukan produk yang dibuat khusus untuk mengangkat komedo. Jika dilakukan secara terus menerus akibatnya kulit akan iritasi karena gosokkan tersebut.
Beberapa tren mengatakan bahwa mengonsumsi pil KB dapat membantu menghilangkan jerawat. Memang tren tersebut datang dari dr. Mita,Sp. KK yang mengatakan bahwa pil KB dapat menjadi satu terapi untuk mengatasi masalah jerawat. Meskipun begitu, mengonsumsi pil KB secara sembarangan akan berbahaya bagi tubuh. Lebih disarankan untuk melakukan konsultasi kepada dokter ahli kulit supaya lebih aman.
Itu dia tren kecantikan yang viral di media sosial. Beauty perlu hati-hati ya dalam menyaring informasi di media sosial. Enggak semua tips-tips yang diberikan memberikan manfaat bagi tubuh. Lebih baik konsultasikan keĀ dokter sebelum menggunakannya ya!
Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.
Share Artikel: