Menu

Berpijak di Atas Paddle, Susi Pudjiastuti Maknai Arti Laut Biru dalam Hidupnya

15 Oktober 2020 17:00 WIB
Berpijak di Atas Paddle, Susi Pudjiastuti Maknai Arti Laut Biru dalam Hidupnya

Susi Pudjiastuti (Instagram/susipudjiastuti115)

Potret yang juga turut diunggah di laman Twitter terverifikasi miliknya itu disambut hangat oleh warganet. Banyak warganet yang juga beranggapan serupa dengan Susi mengenai laut biru yang menyegarkan mata.

"Buu bener bangeett, aku gabisa renang dllnya siii, tp kalo udah liatt biru nyaa laut itu nyegeriniiin, lihat luasnya laut itu semua masalah ilang, dan semua beban jadi kayak ringanm karna seberat apapun masalahnya nikmat Allah lebih luas ternyata," komentar @syaellaaaa.

"Sangat setuju, Bu. Saya sebagai mahasiswi kelautan sangat merindukan momen saat praktik lapang. Karena saat itulah kami dapat lebih dekat dengan laut :)," saut @xeravio_.

"Birunya laut selalu beri kedamaian, ya kedamaina aku ingin sebebas ikan ikan d lautan san," timpal @agiel_pRz.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Witri Nasuha