Menu

Keras Kepala dan Penurut di Waktu yang Sama, Ini 4 Fakta Menarik Si Zodiak Cancer, Intip Yuk!

13 September 2022 14:00 WIB
Keras Kepala dan Penurut di Waktu yang Sama, Ini 4 Fakta Menarik Si Zodiak Cancer, Intip Yuk!

Ilustrasi wanita individualis. (Autumndamask.com/Edited By HerStory)

Selalu menganalisis situasi berlebihan

Cancer sangat peduli dengan segala sesuatu dan itulah yang membuatnya cenderurng menganalisis semuanya secara berlebihan.

Hal itu ddilakukannya untuk memastikan keputusan yang enggak hanya menguntungkan mereka, tapi juga orang-orang di sekitarnya.

Sensitif

Cancer itu sensitif, bahkan sangat sensitif, tapi enggak hanya terhadap kebutuhannya. Cancer juga paling memelihara, peduli, dan mencintai semua orang.

Cancer secara intuitif akan tahu kapan harus mendengarkan orang lain, kapan harus menjadi bahu tempat bersandar, dan kapan harus memasang wajah konyol. Bagi Cancer, keluarga dan teman adalah prioritas utamanya.

Nah, itulah beberapa fakta soal Cancer. Apa kamu salah satu pemilih zodiak Cancer?

Baca Juga: Gak Usah Mikirin Masa Tua, 3 Zodiak Ini Kekayaannya Disebut Bakal Langgeng

Baca Juga: Cocok Jadi Pemimpin, 3 Zodiak Wanita Ini Dikenal Tegas dan Kuat

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan