Menu

Penderita DBD Wajib Waspada, Ini Bahaya Siklus Pelana Kuda yang Harus Diwaspadai

27 September 2022 15:55 WIB
Penderita DBD Wajib Waspada, Ini Bahaya Siklus Pelana Kuda yang Harus Diwaspadai

Nyamuk Aedes Aegypti pemicu DBD (Istimewa)

Berikut ini adalah tips untuk melakukan pencegahan DBD yang juga bisa dilakukan berdasarkan anjuran dari Kemenkes, diantaranya:

- Memasang kelambu di kamar tidur dan kasa pada setiap lubang ventilasi dan jendela.

- Menggunakan repellent atau obat oles anti nyamuk.

- Memakai baju lengan panjang dan celana panjang.

- Menerapkan 3M (Menguras, Menutup, Mendaur ulang)

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan