Menu

Moms, Ini 5 Tips yang Bisa Dilakukan untuk Menjadi Seorang Ibu yang Baik!

27 Oktober 2020 09:35 WIB
Moms, Ini 5 Tips yang Bisa Dilakukan untuk Menjadi Seorang Ibu yang Baik!

ilustrasi ibu dan anak (Unsplash/Edward Cisneros)

Sabar

Menjadi seorang ibu memang akan dihadapkan dengan berbagai hal yang dapat menguji kesabaran. Seperti saat anak mengotori karpet dengan remahan kue atau tumpahan air susu. Jika dihadapkan dengan berbagai hal yang membuat Moms emosi, ada baiknya jika segera tarik napas dan mulai berhitung dalam hati untuk menurunkan emosi. Karena sesungguhnya menjadi seorang ibu adalah ujian kesabaran. Dengan melatih kesabaran, berarti Moms bisa menjadi guru yang terbaik untuk anak belajar hal yang serupa.

Baca Juga: Bingkai Perjuangan Ibu Tunggal, 3 Rekomendasi Film Korea tentang Ibu dan Anak, Siapin Tisu Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: