Menu

Sistem Pangan Berkelanjutan Masih Hadapi 3 Tantangan, Apa Saja Ya?

12 Oktober 2022 23:25 WIB
Sistem Pangan Berkelanjutan Masih Hadapi 3 Tantangan, Apa Saja Ya?

Konferensi pers Eathink Market Fest 2022 di Alam Sutera, Tangerang Selatan (Noorma/HerStory)

Untuk mengatasi hal ini, komunikas Food Sustainesia melakukan berbagai upaya mulai dari edukasi digital hingga secara langsung. Bahkan komunitas ini menyediakan akses berbelanja bahan makanan organik pilihan yang murah dan mudah melalui e-commerce untuk mempermudah konsumen dalam ikut serta dalam keberlanjutan pangan di Indonesia.

Terbaru, Food Sustainasia akan menyelenggarakan festival pada 15-16 Oktober 2022 di Open Door - Flavor Bliss, Alam Sutera. Eathink Market Fest memiliki sejumlah rangkaian acara mencakup talkshow dengan ahli mengenai konsumen dan bisnis, cooking show, live music, dan sustainable bazaar (organic).

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan