Menu

Sering Lakukan Oral Seks? Waspada Kena 3 Penyakit Menular Ini Moms!

17 Oktober 2022 21:00 WIB
Sering Lakukan Oral Seks? Waspada Kena 3 Penyakit Menular Ini Moms!

Ilustrasi oral sex. (Letstalksex/Deon Black)

HVP

HPV atau Human papillomavirus adalah virus yang dapat menyebabkan infeksi di permukaan kulit, serta berpotensi menyebabkan kanker serviks. Infeksi virus ini ditandai dengan tumbuhnya kutil pada kulit di berbagai area tubuh, seperti lengan, tungkai, mulut, serta area kelamin.

Infeksi virus HPV dapat menular melalui kontak langsung dengan kulit atau berhubungan seksual dengan penderita. Meski tak menimbulkan gejala serius, diperkirakan 70 persen kasus serviks di dunia disebabkan oleh infeksi ini.

Herpes

Infeksi virus herpes umumnya ditandai dengan kulit kering, luka lepuh, atau luka terbuka yang berair. Herpes simplex virus (HSV) dan varicella-zoster virus (VZ) adalah jenis virus herpes yang umum menyerang manusia.

Itu dia beberapa penyakit yang dapat menular melalui kegiatan oral seks. Pastikan untuk selalu menjaga kebersihan dan melakukan pemeriksaan rutin, ya, Moms!

Baca Juga: Moms, Tiati dengan Penyakit Menular Saat Liburan, Dokter Spill Cara Mencegahnya

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan