Menu

Sadis dan Brutal! Auto Susah Tidur, ini 4 Film Psikopat yang Bisa Bikin Trauma! Tertarik Uji Nyali?

24 Oktober 2022 19:25 WIB
Sadis dan Brutal! Auto Susah Tidur, ini 4 Film Psikopat yang Bisa Bikin Trauma! Tertarik Uji Nyali?

Ilustrasi murid SMP bunuh diri (Shutterstock.com)

HerStory, Jakarta —

Kini banyak sekali film dengan genre psiko-thriller yang mana bisa membuat penonton menguji adrenaline ketika melihat seorang psikopat membunuh korbannya karena kesenangannya.

Bukan tanpa alasan, film ini semakin digemari karena sensasinya yang sangat menegangkan dan misteri yang menjadi bumbu pada film tersebut sangat nikmat untuk disaksikan.

Maka dari itu, banyak orang menyukai film dengan genre ini untuk dinikmati.

Nah, berikut ini sejumlah rekomendasikan film psikopat populer dari berbagai negara yang wajib banget kamu saksikan! Penasaran? Simak terus ulasan berikut ini yuk Beauty!

1. VIP

Film psikopat yang dibintangi aktor tampan Korea kesayangan kaum hawa Lee Jong Suk dan kawan-kawan ini, agaknya bisa membuatmu sebal dengan Kim Gwang Il (Lee Jong Suk) yang dikisahkan sebagai predator bringas yang kebal hukum pula.

Kim Gwang Il, diceritakan sebagai tokoh yang telah banyak menculik gadis-gadis remaja untuk disiksa dan dibunuh dengan cara yang sadis. Namun, pihak kepolisian tak berdaya untuk menangkap dan menghukum Kim Gwang Il sebab dirinya bertamengkan pengaruh ayahnya dan juga pihak CIA pula. Nah, kalau begini gimana jadinya ya?

Baca Juga: Sinopsis Film Animasi Live-Action IF: Imaginary Friends yang Cocok Ditonton Bareng Anak

Baca Juga: Gak Cuma Exhuma, Ini 4 Film Terbaik Choi Min Sik yang Bisa Jadi Ide Tontonan Akhir Pekan, Ada Favorit Kamu Gak?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan