Menu

Biasa Dikenal 'Jerawat' pada Organ Intim, Kenali Penyakit Kulit Moluskum Kontagiosum yang Mudah Menular

04 November 2020 15:45 WIB
Biasa Dikenal 'Jerawat' pada Organ Intim, Kenali Penyakit Kulit Moluskum Kontagiosum yang Mudah Menular

Ilustrasi kesehatan organ intim wanita. (pinterest/freepik)

Jangan dianggap sepele, ini merupakan infeksi virus yang sangat menular dan dapat ditularkan dari orang ke orang melalui kontak kulit ke kulit, berbagi pakaian, atau hanya dengan menyentuh benda yang disentuh penderita yang terinfeksi lho.

MK pada anak merupakan infeksi virus yang menyerang kulit, sedangkan MK pada dewasa sebagai penyakit Infeksi Menular Seksual (IMS). MK sering ditemukan pada pasien immunocompromise (gangguan sistem imun yang menurun), seperti penderita HIV.

Baca Juga: Penyakit Kulit Dermatitis Perioral yang Diidap Olla Ramlan Jadi Sorotan, Apa Sih Gejalanya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: