Menu

Catat! Begini 3 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Mengurangi Risiko Perceraian!

11 November 2020 19:30 WIB
Catat! Begini 3 Cara yang Bisa Dilakukan untuk Mengurangi Risiko Perceraian!

Ilustrasi kehidupan rumah tangga yang sedang renggang (Pinterest/Edited by HerStory)

Melakukan hal menyenangkan bersama

Walaupun beberapa pasangan suami istri memiliki kesukaan atau minat yang berbeda, jangan sekali-sekali membuat hal tersebut menjadikan kehidupan pernikahan terasa semakin jauh. Meskipun memiliki kesukaan yang berbeda alangkah baiknya jika hal tersebut dilakukan secara bersama-sama, seperti melakukan quality time dengan membicarakan kesukaan masing-masing dan jangan lupa mencuri kesempatan untuk bermesraan. Kemesraan seperti saling memijat atau berpelukan di sofa cara indah yang bisa sama-sama dinikmati dan membuat hubungan pernikahan makin intim.

Baca Juga: Bikin Heboh Dunia! Pasutri Asal Malaysia Habiskan Rp5,6 Miliar untuk Baju Lebaran, Seperti Apa Sih Modelnya?

Baca Juga: Terkuak Fakta Perceraian Paula Verhoeven dan Baim Wong Selain Isu Perselingkuhan, Gimana Tanggapan Sang Aktris?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan