Menu

Bukan Kaleng-kaleng, 11 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan, Ada yang Bergelar Pangeran!

10 November 2022 19:55 WIB
Bukan Kaleng-kaleng, 11 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan, Ada yang Bergelar Pangeran!

Maia Estianty (Instagram_maiaestiantyreal)

9. Jeje Soekarno

Adik tiri dari Ricky harun Muhammad Jihad Rahtomo Soekarnoputra atau Jeje Soekarno adalah cicit Ir. Soekarno. Jeje merupakan anak putra dari artis Donna Harun dan Hendra Rahtomo. Jeje yang merupakan cicit dari proklamator ini sekarang dikenal sebagai salah satu selebgram tenar di Indonesia.

10. Asri Welas

Sudah tahu belum belum kalau Asri Welas adalah keturunan ketujuh dari Pangeran Diponegoro? Hal ini diketahui dari adanya pohon jalar di dalam rumah sang nenek. Pohon Jalar sendiri dikenal sebagai tanda dari keturunan Pangeran Diponegoro yang merupakan pahlawan asal Yogyakarta. Dulu pohon Jalar ditanam untuk mengelabui penjajah.

11. Setiawan Djodi

Bagi yang menyukai pelajaran sejarah pasti tahu STOVIA (School tot Opleiding van Inlandsche Artsen Jakarta). Nah sosok Dr. Wahidin Sudirohusodo adalah pencetus lahirnya organisasi pelajar dari STOVIA. Beliau pun merupakan salah satu penggagas lahirnya Budi Utomo. Ternyata beliau adalah kakek dari seniman Setiawan Djodi.

Dari sederet artis di atas, mana nih yang baru kalian tahu kalau mereka adalah keturunan pahlawan?

Baca Juga: Sepakat dan Mantap Cerai, Galiech Ridha Rahardja Akui Tak Berani Minta Rujuk ke Asri Welas Usai 17 Tahun Menikah, Kenapa?

Baca Juga: Tips Parenting ala Asri Welas, Seimbangkan Keluarga dan Karier Usai 17 Tahun Menikah, Benar-benar Super Mom!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan