Menu

4 Gejala Diabetes pada Anak yang Wajib Disadari, Nomor 3 Sering Dianggap Remeh Nih

14 November 2022 19:20 WIB
4 Gejala Diabetes pada Anak yang Wajib Disadari, Nomor 3 Sering Dianggap Remeh Nih

Ilustrasi anak sering pipis gejala dari diabetes mellitus. (Freepik/maria_sbytova)

HerStory, Jakarta —

Diabetes merupakan penyakit yang dapat menyerang setiap orang tanpa batasan usia. Gak hanya terjadi pada orang dewasa, anak-anak juga dapat mengalaminya, lho, Moms.

Ada beberapa hal yang dapat menyebabkan hal ini terjadi, mulai dari pola hidup gak sehat, berat badan berlebih, hingga faktor genetik. Umumnya, anak-anak lebih cenderung mengalami diabetes tipe 1.

Penderita diabetes tipe 1 memiliki gangguan pankreas di mana insulin gak bisa diproduksi secara cukup. Sedangkan diabetes tipe 2 merupakan kondisi di mana terjadi gangguan kerja insulin dan kerusakan sel pankreas.

Anak-anak cenderung mengalami diabetes tipe 1 sebab dipengaruhi oleh faktor biologis. Sedangkan tipe 2 biasanya muncul gegara gaya hidup dan pola makan yang gak sehat.

Nah, HerStory sudah merangkum beberapa gejala diabetes yang menyerang anak, Moms. Yuk, simak selengkapnya dalam artikel berikut ini.

1. Mudah Lelah dan Marah

Tubuh anak yag tidak mampu menyerap gula dari asupan yang masuk ke dalam tubuh akan membuat anak kekurangan energi. Akibatnya, anak akan mudah lelah dan menga

2. Bobot Tubuh Menyusut padahal Banyak Makan

Orang tua perlu curiga ketika anak gampang lapar dan sering makan, tetapi bobot tubuhnya tidak bertambah dan malah berkurang. Menyusutnya berat badan anak penderita diabetes disebabkan oleh ketidakmampuan tubuh dalam menyerap gula darah sehingga jaringan otot dan lemak menyusut.

Baca Juga: Bisa Menyerang Anak-anak, Simak Yuk Cara Mencegah Si Kecil Menderita Diabetes, Bukan Cuma Kurangi Gula!

Baca Juga: Tiati, Ini 4 Gejala yang Menandakan Diabetes, Jangan Sampai Diabaikan Ya Beauty!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.