Ilustrasi bayi belajar jalan. (Pinterest/Freepik)
Moms tengah menunggu kelahiran si kecil? Kira-kira apa nih Moms harapan dan doa yang ingin ditaruh pada si kecil hingga ia dewasa nantinya? Apakah kamu ingin buah hatimu tumbuh dengan sangat ranjin dan tekun untuk menjalani kehidupan?
Kalau iya, mungkin beberapa deretan nama bayi dari berbagai bahasa ini bisa membantumu mendapatkan nama yang cocok untuk si kecil. Penasaran gak apa saja? Simak yuk ulasan dari berbagai sumber ini!
1. Azam (Arab): Rajin dan tekun
2. Mujtahid (Arab): Yang tekun dan rajin
3. Emily (Jerman-kuno): Rajin, tekun
4. Haddad (Arab): Pengrajin besi
5. Ramana (Indonesia): Rajin dan jujur
6. Jirair (Armenia): Rajin
7. Fabrizio (Italia): Pengrajin
8. Abasyi (Arab): Rajin berusaha
9. Befriel (Amerika): Pekerja yang rajin
10. Aswar (Arab): Rajin
11. Emilio (Amerika–Inggris): Rajin bekerja, tekun
12. Befriel (Amerika): Pekerja yang rajin.
13. Ardell (Latin): Rajin bekerja
14. Jirair (Armenia): Rajin
15. Castana (Yunani): Pekerja yang rajin.