Menu

Diet Anti-Polusi: 5 Makanan Ini Wajib Kamu Konsumsi Agar Paru-parumu Tetap Sehat Beauty!

21 November 2022 09:39 WIB
Diet Anti-Polusi: 5 Makanan Ini Wajib Kamu Konsumsi Agar Paru-parumu Tetap Sehat Beauty!

Ilustrasi paru-paru. (pinterest/freepik)

HerStory, Bogor —

Beauty, dengan kualitas udara yang sangat buruk di beberapa kota besar, telah terjadi peningkatan masalah kesehatan yang berkaitan dengan masalah kulit, mata, dan pernapasan.

Polusi udara dapat mengiritasi saluran pernapasan, membuatmu sesak napas, atau menunjukkan gejala lain seperti pilek dan batuk. Orang dengan kondisi paru-paru sebelumnya dapat merasakan gejala yang memburuk, seperti serangan asma atau penyakit paru obstruktif kronik (PPOK).

Ada beberapa tindakan yang dapat kamu lakukan untuk mencegah atau meminimalkan dampak polusi udara pada paru-parumu, Beauty. Salah satunya adalah mengonsumsi makanan yang bermanfaat untuk kesehatan paru-paru. Apa saja?

Kunyit

Kunyit dikenal karena khasiat penyembuhannya. Kunyit kaya akan antioksidan dan tinggi sifat anti-inflamasi.

Kurkumin komponen kunyit membantu membersihkan saluran pernapasan dan meningkatkan sistem kekebalan tubuh untuk melawan infeksi virus, lho Beauty.

Baca Juga: Bikin Napas Jadi Lega, Ini 6 Makanan Pembersih Paru-paru dari Polisi Udara, Yakin Masih Gak Mau Konsumsi?

Baca Juga: Waspada! Ini 7 Tanda Paru-paru Rusak Akibat Paparan Polusi Udara, Jangan Anggap Sepele Ya

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.