Menu

Ini Dia Manfaat Luar Biasa dari Mandi Sebelum Tidur! Bikin Seger!

17 November 2020 19:00 WIB
Ini Dia Manfaat Luar Biasa dari Mandi Sebelum Tidur! Bikin Seger!

Ilustrasi wanita mandi. (Unsplash/Bruce Mars)

Istirahat jadi Lebih Nyenyak

Beauty, suhu tubuh merupakan kunci dalam mengatur ritme sirkadian serta menghangatkan tubuh dapat membantu tidur. Di dalam sebuah studi dari University of Texas yang mengamati mengenai pemanasan tubuh pasif berbasis air pada kualitas tidur, durasi, efisiensi, dan latensi awal mengatakan bahwa mandi selama 10 hingga 15 menit pada suhu 40 hingga 42,5 derajat celcius yang dilakukan satu hingga dua jam sebelum tidur bisa meningkatkan kualitas tidur.

Tingkatkan Kesehatan Kulit

Selanjutnya, hormone pertumbuhan mampu mengatur seberapa cepat pergantian kulit, sementara itu hormon seks bisa memengaruhi ukuran kelenjar sebaceous. Kedua hormon ini akan memuncak pada malah hari, dan mandi sebelum tidur malam akan menghilangkan rangsangan ekternal dari permukaan kulit yang berfungsi untuk menjaga homron dalam keseimbangan optimal.

Baca Juga: Yakin Sudah Bersih? Ini 3 Bagian Tubuh Terkotor yang Sering Terlewatkan saat Mandi, Jangan Lupa Digosok hingga Bersih Ya!

Baca Juga: 5 Tips Seru Lakukan Tren Everything Shower, Momen Mandi Jadi Lebih Menyenangkan, Intip Yuk!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: