Menu

Biaya Persalinan Makin Mahal Selama Pandemi, Coba Cara Ini Yuk untuk Menghemat!

24 November 2020 14:10 WIB
Biaya Persalinan Makin Mahal Selama Pandemi, Coba Cara Ini Yuk untuk Menghemat!

Ilustrasi melahirkan (Unsplash/Christian Bowen)

Untuk itu dengan menggunakan asuransi seperti BPJS tentu akan sangat membantu mengurangi biaya persalinan. Tak hanya tu, Moms juga dapat memeriksa kehamilan secara gratis tiap bulannya. Jadi hemat kan?

3. Sewa perlengkapan bayi

Supaya mau lebih hemat, Moms juga bisa menggunakan jawa sewa perlengkapan dan peralatan bayi. Dengan menggunakan jasa sewa ini bisa menghemat biaya hingga 50-80 persen. Moms juga bisa menyewa tempat tidur bayi. Seperti yang diketahui tempat tidur bayi enggak akan digunakan hingga ia besar nanti. Untuk itu, enggak rugi kan kalau menyewa saja?

Itu dia Moms cara menghemat biaya persalinan. Di masa pandemi ini perekonomian memang kurang bagus, ya, Moms. Oleh karena itu,mulailah berhemat mulai sekarang. Semoga bermanfaat, ya!

Baca Juga: 3 Langkah yang Harus Moms Lakukan agar Bekas Jahitan Setelah Melahirkan Normal Cepat Sembuh

Baca Juga: Benarkah Para Moms Setelah Melahirkan Harus Minum Jamu? Simak Faktanya dari Dokter Moms!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan