Menu

Meski Terjangkau, Tempe Memiliki Manfaat yang Luar Biasa untuk Kesehatan Lho Moms, Begini Cara Mengonsumsinya yang Tepat, Ingat Ya!

12 Desember 2022 04:55 WIB
Meski Terjangkau, Tempe Memiliki Manfaat yang Luar Biasa untuk Kesehatan Lho Moms, Begini Cara Mengonsumsinya yang Tepat, Ingat Ya!

Tempe: Makanan khas Indonesia (HaiBunda/Edited by HerStory)

Caranya, tempe dibuat di dalam wadah kemudian ditambahkan madu dan diaduk hingga merata.

"Jika Anda makan tempe dicampur madu, tubuh akan terasup probiotik dan prebiotik. Yang akan terjadi mood akan membaik dan menguatkan imunitas, karena 70-80 persen imunitas berada di pencernaan," jelasnya.

Moms bisa juga menambahkan tempe dengan sumber prebiotik lainnya, seperti kurma, dijadikan sandwich kurma, tempe menjadi roti dan isinya kurma. Alternatif lainnya, yaitu mengonsumsi tempe diblender dengan kurma dan madu, maka akan menjadi makanan yang sangat sehat buat pencernaan.

"Konsumsi campuran tempe, kurma, dan madu tersebut bisa dilakukan pada pagi hari atau sebelum tidur," kata Dokter Zaidul.

Lebih lanjut, ia mengimbau untuk mengurangi atau bahkan stop makan saat matahari tenggelam, karena itu adalah waktu tubuh untuk membersihkan zat-zat yang tidak layak di tubuh.

Baca Juga: Peduli Kesehatan dan Kecantikan, Guardian Hadirkan 'Self-care Saat Ramadan' untuk Penuhi Kebutuhan Pasar Indonesia

Baca Juga: Gencar Ekspansi, FIT HUB Resmi Buka 100 Klub, Tandai Pencapaian Sebagai Brand Gym Terbesar: Gak Cuma Bicara, tapi Bertindak!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Share Artikel:

Oleh: Sri Handari

Artikel Pilihan