Menu

Dear Moms, Ini 3 Tanda Anak Kurang Asupan Sayur, Si Kecil Salah Satunya?

14 Desember 2022 08:35 WIB
Dear Moms, Ini 3 Tanda Anak Kurang Asupan Sayur, Si Kecil Salah Satunya?

Ilustrasi anak yang enggak suka sayur (Shutterstock)

HerStory, Bekasi —

Anak gak suka makan sayur sudah bukan hal baru lagi bagi tiap orangtua. Ya, banyak anak yang nggak suka makan sayur dengan dalih rasanya gak enak dan aneh.

Padahal, kurang asupan sayur bisa menimbulkan dampak buruk yang gak bisa diremehkan. Merangkum dari berbagai sumber, berikut tanda-tanda anak kurang asupan sayuran.

Anak sembelit

Anak yang sulit makan sayur dan buah biasanya mengalami sembelit dan kesulitan saat ingin buang air. Karena itu, Moms perlu mencari cara agar anak mau makan sayur seperti membuatnya jadi camilan lucu, atau lainnya.

Gampang memar dan lecet

Anak-anak yang kurang asupan sayur juga bisa mengalami tanda seperti gampang memar saat terbentur, mudah terluka, dan lecet. Dibandingkan dengan anak-anak yang sering makan sayur, si kecil yang kurang makan sayur akan jauh lebih gampang mengalami hal ini.

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Artikel Pilihan