Menu

Resep Sederhana Kue Moho Labu Kuning, Rasanya Enak Cocok Buat Camilan

27 November 2020 15:05 WIB
Resep Sederhana Kue Moho Labu Kuning, Rasanya Enak Cocok Buat Camilan

Kue Moho Labu Kuning (Instagram/fridajoincoffee)

Cara membuat

  1. Panaskan terlebih dulu kukusan dengan api besar.

  2. Di dalam wadah, campurkan semua bahan. Kemudian aduk hingga rata menggunakan mikser atau whisker. Setelah itu, tutup adonan dengan kain bersih dan diamkan selama satu jam.

  3. Adonan akan mengembang dan agak berbuih, dengan konsistensi kental. Aduk adonan sampai buihnya menghilang. Setelah itu, segera tuang ke dalamĀ paper cupĀ dan cetakan. Isi sampai penuh.

  4. Kemudian, masukkan ke dalam kukusan. Lapisi tutup kukusan dengan kain bersih agar uap air enggak menetes ke adonan. Kukus adonan selama 20 menit sampai mekar.

  5. Setelah 20 menit, angkat dan sajikan.

Mudah bukan? Selamt mencoba!

Baca Juga: Gak Bikin Bosan, Ini Resep Masakan Vegetarian yang Wajib Jajal, Nomor 2 Enak Banget!

Baca Juga: Gurih Nampol Meski Tanpa Micin, Ini Resep Kuah Bakso ala Gerobakan yang Sehat dan Higienis, Moms Wajib Coba!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan