Menu

Gak Nyangka... Ternyata 4 Makanan Ini Dinobatkan sebagai Sumber Nutrisi Paling Menyehatkan Sedunia, Ada Favorit Keluargamu Moms?

18 Januari 2023 11:35 WIB
Gak Nyangka... Ternyata 4 Makanan Ini Dinobatkan sebagai Sumber Nutrisi Paling Menyehatkan Sedunia, Ada Favorit Keluargamu Moms?

Ilustrasi makanan sehat untuk meningkatkan imunitas tubuh (Freepik/jcomp)

2. Alpukat

Buah yang satu ini juga sangat sering ditemukan di Indonesia. Alpukat yang umumnya memiliki daging berwarna hijau ini mengandung vitamin B, vitamin K, dan vitamin E yang baik untuk tubuh.

Apalagi, mengonsumsi alpukat secara rutin akan meningkatkan proses penyerapan nutrisi. Risiko gangguan metabolisme akibat buah ini juga sangat minim sehingga cocok dijadikan menu dalam diet yang sehat.

3. Ubi jalar

Ubi jalar merupakan salah satu jenis umbi-umbian yang mudah ditemukan di Indonesia. Gak disangka, ubi jalar masuk ke dalam daftar makanan yang paling menyehatkan, lho.

Hal ini dilihat dari kandungan nutrisi yang ada dalam ubi jalar. Makanan yang satu ini kaya akan vitamin A, vitamin C, zat besi, kalsium, protein, dan karbohidrat, Moms.

4. Telur

Telur merupakan salah satu sumber protein yang banyak dikonsumsi. Makanan yang satu ini mengandung vitamin B dan B12 yang dapat menghemat penggunaan energi dan menghasilkan sel darah merah. 

5. Kacang Almond

Kacang almond mengandung magnesium, vitamin B, zat besi, kalsium, dan serat yang baik untuk tubuh.

Berdasarkan analisis pada tahun 2019 disebutkan bahwa mengonsumsi almond secara rutin dapat mengurangi kadar kolesterol, lho.

Nah, itu dia makanan yang paling menyehatkan di dunia. Ada makanan favorit keluarga gak, Moms?

Baca Juga: Bisa Jadi Ide Menu Sahur Praktis, Ini 3 Makanan yang Wajib Ada di Rumah! Cuss Langsung Cek Kulkasmu Beauty!

Baca Juga: Dokter Gizi Beberkan 9 Jenis Makanan yang Dianjurkan Saat Puasa, Dijamin Kebutuhan Nutrisi Harian Bisa Terpenuhi!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: