Menu

Wow! Banyak yang Nggak Tahu, Khasiat Bekicot Ternyata Luar Biasa Dahsyat Moms, Apa Saja? Intip Yuk!

18 Januari 2023 12:07 WIB
Wow! Banyak yang Nggak Tahu, Khasiat Bekicot Ternyata Luar Biasa Dahsyat Moms, Apa Saja? Intip Yuk!

Manfaat bekicot untuk kesehatan (Halodoc/Edited by HerStory)

3. Memperbaiki suasana hati

Senyawa kimia bernama triptofan yang masuk ke dalam kelompok asam amino ada dalam daging bekicot. Senyawa triptofan yang masuk ke dalam tubuh akan diubah menjadi sebuah molekul yang disebut 5-HTP (5-hydroxytryptophan).

Molekul itu akan menghasilkan manfaat untuk merangsang otak dalam memproduksi hormon serotonin dan melatonin. Kedua hormon sangat berguna untuk merubah nafsu makan, suasana hati, dan kualitas tidur yang lebih baik.

Baca Juga: NMW Aesthetic Clinic Hadirkan Korean Glazed Skin Agar Lebaran Makin Meriah dan Awet Muda! Ssttt, Banyak Promo Lho Beauty!

Baca Juga: Ogah Perawatan Mahal ke Klinik Kecantikan, Cara Soimah Rawat Kesehatan Kulit Bisa Ditiru Semua Ibu Rumah Tangga! Emang Boleh Semudah Ini?!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman:

Artikel Pilihan