Menu

Mengenal Dermatitis Kontak, Alergi yang Bisa Kamu Alami Kalau Salah Pilih Skincare

15 Desember 2020 11:55 WIB
Mengenal Dermatitis Kontak, Alergi yang Bisa Kamu Alami Kalau Salah Pilih Skincare

Wanita yang wajahya sedang iritasi. (Istockphoto/Sasha_Suzi)

Apa penyebab dermatitis kontak?

Ternyata, bukan hanya produk baru yang berpotensi membuat kulit mengalami dermatitis kontak. Menurut Dr. Katta, Beauty bisa mengalami dermatitis kontak pada produk yang bahkan telah digunakan selama bertahun-tahun. Selain itu, produk seperti pewarna rambut, make up, dan skincare bisa menjadi penyebab dermatitis kontak.

Baca Juga: Permudah Masyarakat, Eka Hospital Luncurkan Layanan ALIVE, Klinik untuk Penderita Alergi hingga Autoimun!

Baca Juga: Ciri-ciri Kamu Alergi Gandum dan Gluten: Jika Terhirup Bisa Bikin Bersin hingga Asma!

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: