Menu

Berbagai Penyebab Diabetes pada Wanita Sulit Dikontrol, Harus Paham Nih Moms

02 Februari 2023 12:50 WIB
Berbagai Penyebab Diabetes pada Wanita Sulit Dikontrol, Harus Paham Nih Moms

Ilustrasi penderita diabetes. (pinterest/freepik)

Penyebab Diabetes pada Wanita Sulit Dikontrol

1. Fluktuasi hormon

Perubahan hormon yang terjadi selama menstruasi, melahirkan, dan meopause membuat wanita lebih sulit mempertahankan kadar glukosa atau gula darah dengan baik.

Oleh karena itu, wanita disarankan untuk lebih rutin memeriksakan gula darah sebelum atau sesudah menstruasi.

2. Konsumsi pil KB

Ternyata, beberapa jenis pil KB juga bisa menyebabkan terjadinya peningkatan kadar gula dalam darah. Untuk itu, Moms perlu tanyakan kepada dokter terkait pil KB yang direkomendasikan atau metode kontrasepsi lain yang lebih aman untuk meminimalkan kenaikan kadar gula darah.

Itulah beberapa penyebab mengapa diabetes atau kadar gula darah pada wanita sulit dikontrol. Semoga bermanfaat, ya Moms!

Baca Juga: Penderita Diabetes Bahagia, Ini Rekomendasi Es Krim yang Bisa Disantap Tanpa Takut Gula Darah Naik, Rendah Karbohidrat Juga Lho!

Baca Juga: Diabetes Minggat, Ternyata Jahe Bisa Jadi Obat Mujarab Hempas Penyakit Kronis! Gimana Sih Cara Konsumsinya?

Ketinggalan informasi bikin kamu insecure, Beauty. Yuk, ikuti artikel terbaru HerStory dengan klik tombol bintang di Google News.

Halaman: